Langsung ke konten utama

Unggulan

Perilaku Konsumen Dalam Bisnis Ritel

A. Perlaku Konsumen 1. Pengertian           Konsumen adalah setiap orang pemakai barang atau jasa, baik bagi kepentingan sendiri, keluarga atau pihak lain dengan maksud tidak diperdgangkan. 2. Manfaat mempelajari perilaku konsumen Bagi Manager           Manajer adalah orang yang memimpin ruam perusahaan pada dasarnya, tugas seorang manager adalah mengawasi dan mengevaluasi perusahaan agar dapat mencapai liquan yang diinginkan serta menyebarkan informasi. dan mongoordinankan kegiatan untuk mencapai tujuan bersama.           Contohnya dengan mempelajari perilaku konsumen, Seorang manager dapat menentukan produk apa yang menjadi unggulan dan harus diproduksi dalam jumlah banyak. Bagi Produsen           Produsen adalah pihak memiliki kapasitas untuk menghasilkan barang atau produk yang akan dijual kepada konsumen untuk memenuhi kebutuhan konsumen, dengan mempelajari perilaku konsumen.           Seorang produsen dapat mengetahui, mempelajari dan mongambil strategi atau keputusan yang tepat

Daur Hidup Produk

PENGERTIAN

Daur hidup produk merupakan sebuah perjalanan atau riwayat hidup produk, mulai dari produk di perkenalkan sampai produk dilupakan/berhentinya penjualan produk/bangkrut.

TAHAP-TAHAP

  • Pengenalan => Pada tahap ini produk baru dikenal dan baru dipasarkan. Contohnya, seperti baru memasang iklan/posternya saja dan juga harganya masih murah namun pengeluaran besar.
  • Pertumbuhan => Disini penjualan mulai dikenal oleh konsumen, laba mengalami peningkatan. Tetapi akan terjadi munculnya pesaing-pesaing baru.
  • Kedewasaan => Konsumen mulai merasakan kejenuhan pada produk, otomatos pendapatan akan menurun tidak seperti di tahap pertumbuhan dan pesaing/kompetitor juga meningkat.
  • Penurunan => Konsumen sudah benar-benar tidak tertarik akan produk, tidak ada laba sedikitpun sampai berada di titik terendah atau mengalami kerugian yang besar sehingga terjadi kebangkrutan.


MENGAPA HARUS MEMAHAMI ?

Alasan mengapa kita harus mengerti dan memahami daur hidup produk adalah supaya kita bisa mempertahankan kekuatan produk, sehingga tidak akan mengalami kebangkrutan. Sebagai contoh nya 


Sebagai contoh kita ambil chiki Jari-jari dan chiki Balls untuk dibandingkan. Dapat dilihat chiki Balls lebih bisa mempertahankan produk nya dibanding chiki Jari-jari yang sudah jarang di temukan untuk saat ini.


Dapatkan contoh daur hidup produk:

daur-hidup-produk-indome.html

https://otakpdaur-hidup-produk-nokia.html 





Komentar

Postingan Populer