Langsung ke konten utama

Unggulan

Perilaku Konsumen Dalam Bisnis Ritel

A. Perlaku Konsumen 1. Pengertian           Konsumen adalah setiap orang pemakai barang atau jasa, baik bagi kepentingan sendiri, keluarga atau pihak lain dengan maksud tidak diperdgangkan. 2. Manfaat mempelajari perilaku konsumen Bagi Manager           Manajer adalah orang yang memimpin ruam perusahaan pada dasarnya, tugas seorang manager adalah mengawasi dan mengevaluasi perusahaan agar dapat mencapai liquan yang diinginkan serta menyebarkan informasi. dan mongoordinankan kegiatan untuk mencapai tujuan bersama.           Contohnya dengan mempelajari perilaku konsumen, Seorang manager dapat menentukan produk apa yang menjadi unggulan dan harus diproduksi dalam jumlah banyak. Bagi Produsen           Produsen adalah pihak memiliki kapasitas untuk menghasilkan barang atau produk yang akan dijual kepada konsumen untuk memenuhi kebutuhan konsumen, dengan mempelajari perilaku konsumen.           Seorang produsen dapat mengetahui, mempelajari dan mongambil strategi atau keputusan yang tepat

Alur Penjualan Tunai, Kredit Dan Kas

Tunai
          Penjualan yang penyerahan barang dan pembayarannya dilakukan secara bersamaan merupakan alur dari penjualan tunai. Alurnya yaitu meliputi :
Permintaan pelanggan => menyiapkan nota kontan => menyiapkan barang yang di jual => menerima bayaran => menyiapkan bukti pembayaran => menyerahkan/ mengirim barang.

Kredit
          Merupakan transaksi jual beli barang yang dilakukan oleh penjual dan pembeli dengan cara pembayaran dilakukan di kemudian hari sesuai dengan kesepakatan yang telah ditentukan. Alur nya meliputi :
Permintaan calon pembeli => negosiasi => proses pembuatan apl kredit => melakukan observasi calon pembeli => persetujuan kredit.
Ada 2 alur saat persetujuan kredit, yaitu :
  • Di tolak => langsung konfirmasi kepada pelanggan.
  • Diterima => membuat surat perjanjian => menyiapkan faktur => menyiapkan barang => menyiapkan bukti pembayaran => menyerahkan/mengirim barang.

Kas
          Alur dari kas ada 2 yaitu penerimaan dan pengeluaran.
  • Alur  penerimaan
Memeriksa bukti transaksi => menghitung nilai transaksi => menerima uang => mengecek jumlah dan keabsahan uang => membuat bukti penerimaan uang.

  • Alur pengeluaran 
Meminta bukti pengeluaran => memeriksa keabsahan bukti => menyerahkan uang => menerima bukti.



Komentar

Postingan Populer