Cari Blog Ini
Mencari ilmu marketing? Bisnis online? Analisis SWOT? Atau hal lain nya tentang perbisnisan? Mari berkumpul di blog ini untuk menimpa ilmu bersama sama❤
Unggulan
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
PELABELAN PRODUK-Mapel PENATAAN PRODUK kelas XI
1. PENGERTIAN
Label adalah tulisan, gambar/kombinasi keduanya yang disertakan pada pemasaran produk dengan cara dimasukan ke dalam, ditempelkan dan dicetak. Label merupakan bagian yang sangat penting dari suatu produk agar konsumen dapat memperoleh produk sesuai yang diharapkan serta sehat dan aman untuk dikonsumsi.
- Nama Produk
pelajaran.co.id |
Pada pemasaran produk, selain tertera daftar bahan pangannya nama dagang menjadi salah satu info yang dicantumkan. Produk dalam negri ditulis dalam bahasa Indonesia dan perlu juga ditambahkan dalam bahasa inggris.
- Bahan yang Digunakan
dream.co.id |
Bahan penyusun produk dan termasuk bahan tambahan yang digunakan, harus dicantumkan secara lengkap. Urutan pencantuman komposisi bahan dimulai dari yang paling banyak digunakan kecuali vitamin dan mineral serta komposisi yang diketahui secara umum atau makanan dengan luas permukaan tidak lebih dari 100 cm2.
- Berat Bersih (Neto)
Berat bersih dinyatakan dalam satuan matriks. Untuk makanan padat dinyatakan dengan satuan berat, sedangkan yang cair dengan satuan volume. Adapun makanan semi padat atau kental dinyatakan dengan satuan volume/berat. Sedangkan untuk makanan padat dinyatakan dalam bobot tuntas.
- Nama dan Alamat Produsen
Label dalam pemasaran produk harus mencantumkan nama dan alamat pabrik pembuat/importir. Makanan impor harus dilengkapi kode negara asal.
- Keterangan Tentang Halal
indonesia.go.id |
Pencantuman tulisan halal pada label produknya, sangat penting untuk dicantumkan karena penting untuk umat yang memeluk agama islam.
- Tanggal Expired
grid.id |
Tanggal kadaluarsa biasanya dituliskan dalam bentuk "Best before date" (Masih kondisi baik dan dapat dikonsumsi).
2. TUJUAN DAN FUNGSI PELABELAN
Memberi informasi tentang isi produk yang diberi label tanpa harus membuka kemasan, berfungsi sebagai sarana komunikasi produsen kepada konsumen tentang hal-hal yang perlu diketahui oleh konsumen tentang produk tersebut, terutama hal-hal yang kasat mata atau tak diketahui secara fisik.
3. JENIS LABEL (BARCODE)
- Label merk (Brand label)
- Label tingkatan mutu (Grade label)
- Label deskriptip (Descriptipe label)
- Label semicoath
- Label barcode vallum TTL
- Label barcode yufo
Dapatkan materi mapel PENATAAN PRODUK lainnya di :
Pengertian, tujuan dan syarat penataan produk
Klasifikasi dan spesifikasi produk
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Komentar
Posting Komentar